Kecepatan blog adalah salah satu faktor cepat tidaknya blog tersebut terindex di search engine disamping itu memberikan kenyamanan bagi visitor. Bisa dibayangkan betapa jenuhnya pengunjung bila mendapati blog yang dikunjunginya sangat lambat, visitor tersebut bisa saja kemudian langsung menutup jendela browsernya dan beralih ke blog lain. Kejadian itu tentu sangat merugikan bagi pemilik blog. Pastikan blog anda tidak terkena resource limit dan server hosting anda tidak mengalami down ketika mengunakan tool untuk melihat kecepatan blog.
Untuk mengetahui kecepatan Blog ada beberapa tool yang bisa anda gunakan, antara lain :
Iwebtool
http://www.iwebtool.com/speed_test
Tool ini memberikan informasi kecepatan blog. Waktu yang dibutuhkan untuk mengakses blog dan kecepatan rata-ratanya.
Google Page Speed Online
https://developers.google.com/pagespeed/
disamping dapat mengetahui kecepatan blog juga terdapat pemberitahuan mengenai hal- hal yang memperlambat blog, juga petunjuk apa saja yang perlu diperbaiki di blog tersebut untuk mempercepat blog. Score lebih tinggi lebih bagus. Ada tiga saran dari google untuk meningkatkan kecepatan blog anda yaitu:
Overview tool ini lebih rinci dengan menampilkan permasalahan yang membuat blog kita terasa lambat, berikut penjelasan dari overview yang ditampilkan:High Priority
Ini wajib anda perbaiki, penyebabnya terkadang dari theme yang digunakan, pemakaian gambar yang berlebihan.
Medium priority
Diabaikan juga boleh . Low priority
Penyebab blog melambat tingkat ringan. Gunakanlah theme yang ringan, kurangi script yang tidak begitu penting. Blog ini mendapat score 89. Dan kadang saya juga merasakan masih begitu berat, berusaha agar lebih optimal, Bagaimana dengan blog Anda ?
No comments:
Post a Comment